Pantai Mawun Lombok Keindahan Dengan Nuansa Gunung

2015 lalu pulau Lombok menjadi sebuah wisata halal, ya best honeymoon destinations menjadi label untuk pulau yang dianggap anak bali. Pulau Lombok merupakan pulau yang sangat indah, tercatat sebagai salah satu destinasi honeymoon terbaik.
Hal tersebut bukan karena banyak promo tentang pulau ini. Ini lebih terikat dengan adanya GILI, ya begitulah orang sana menyebutnya. Pulau bali sebagai pulau yang layak untuk dikunjungi untuk pasangan suami isteri dengan banyaknya gili. Gili merupakan pulau pulau kecil, bagaimana anda dan pasangan halal tertarik? Ada salah satu pantai yang menarik perhatian yaitu pantai mawun yang terselip diantara dua gunung.

Pantai mawun merupakan salah satu wisata yang perlu anda kunjungi bersama dengan keluuarga terkasih anda. Pantai ini merupakan pantai yang sangat eksotis dengan berbagai keindahan alam. Pantai mawun terletak di wilayah Pujut kabupaten Lombok tengah. Dibutuhkan waktu sekitar 90 menit dari mataram untuk menuju kesana. Disepanjang perjalanan anda bisa melihat aka nada banyak peohonan yang mengiringi perjalanan anda.


Sepanjang perjalanan anda juga akan terkagum dengan pemandangan gogo rancah. Gogo rancah merupakan padi yang hanya ditanam saat musim hujan karena pengairanya hanya mengandalkan hujan saja. Memasuki pantai tersebut anda akan merasakan perjalanan sejauh 200 meter dari pintu masuk.Harga tiket ditempat tersebut masih sangat terjangkau, hanya 5000 rupiah untuk motor dan 10000 rupiah untuk mobil.

Pantai mawun tidak terlalu ramai, dengan beberapa wisatawan saja, sehingga anda dan pasangan akan puas melakukan wisata menikmati keindahan yang ditawarkan oleh pantai tersebut. Padahal di pantai ini banyak sekali penawaran keindahan alam yang bisa anda nikmati karena ini merupakan kawasan wisata unggulan. Kawasan wisata tersebut nyatanya menjadi wilayah yang perlu dan wajib anda kunjungi.

Dengan bukit yang menggapit pantai ini terlihat begitu indah, anda bisa melihatnya bukan. Ini menjadi salah satu destinasi wisata terbaik yang bisa anda nikmati. Pantai mawun dengan garis panjang yang sangat panjang bisa dilihat dengan jelas.
Terakhir pantai mawun berhadapan dengan pantai hindia, sehingga ombak cukup besar, namun ada banyak bukit disana sehingga taka da masalah, silahkan nikmati dan baca selalu artikel wisata dari kami.

Bukit Merese: instagram-@ris_nurharyadi
Wisata

Rekomendasi Wisata Dekat Mandalika, 7 Tempat Istimewa Yang Harus dikunjungi

Rekomendasi Wisata Dekat Mandalika – Tidak ada salahnya bila Anda ingin berlibur menikmati alam Nusa Tenggara Barat.

Read More
Pantai nihi Sumba- Pantai Nihiwatu Wisata Romantis Eksotis NTT 2021
Wisata

Pantai Nihi Sumba: Pantai Nihiwatu Wisata Romantis Eksotis NTT 2021

Pantai nihi sumba (IG: @dickyhere_kemahphotography, @ririnekawati) Pantai nihi Sumba, resor pantai nihiwatu menawarkan sensasi bangun pagi langsung menatap samudera lepas dengan sinar matahari yang hangat. Bukan hanya itu Nihi Sumba Island melekatkan penghargaan sebagai hotel terbaik di dunia, versi Majalah Travel and Leisure. Situs nihi.com, mengumumkan resor mereka telah dibuka hanya untuk wisatawan nusantara. Untuk […]

Read More
Berita Terkini Wisata

Air Mancur Tuti Adagae, Spot Wisata Romantis Unik Yang Ada di Pulau Alor

Air mancur Tuti Adagae spot air mancuralami yang belum banyak diketahui wisatawan ini memang belum begitu popular di dunia pariwisata. Karena tempatnya yang masih banyak mengandung unsur kepercayaan adat dari warga sekitar , jadi besar kemungkinan tempat ini masih menjadi misteri bagi beberapa orang. Air mancur Tuti Adagae merupakan sumber mata air panas alami yang […]

Read More